Optimalisasi Panel Kelistrikan Pada Engine Caterpillar 3066 Di Workshop Alat Berat


Adityas Hafidz Sidqi, Rafi Handika Muzakki, Iwan Susanto

Abstract


Optimalisasi panel kelistrikan pada engine Caterpillar 3066 ini bertujuan untuk mengoptimalkan kelistrikan pada panel kelistrikan engine Caterpillar 3066 di bengkel alat berat, Politeknik Negeri Jakarta. Untuk mengoptimalkan kelistrikan tersebut dibutuhkan pengujian komponen. Metodologi yang digunakan adalah pengumpulan data untuk mengetahui komponen apa saja yang harus dilakukan optimalisasi kelistrikan. Menyesuaikan data dalam schematic, service information system dan manual book. Komponen yang masih terpakai yaitu tachometer, lampu merah dan lampu hijau. Penggantian komponen meliputi volt meter, ampere meter, key switch dan rangkaian kabel. penambahan komponen meliputi pengukur waktu kerja engine, suhu engine, tombol darurat, pengukur tekanan oli, dan pengukur tekanan bahan bakar. Komponen yang diperbaiki yaitu alternator, setelah dilakukan perbaikan, alternator masih tidak berfungsi. Kesimpulannya bahwa optimalisasi panel kelistrikan ini bertujuan untuk memfungsikan kembali komponen pada panel engine Caterpillar 3066, sebagai indikator dan pengaman pada saat pengoperasian engine atau saat engine dalam keadan mati.

Full Text:

PDF

References


Australia Pty Ltd, Caterpillar. Fundamental of Electric System. Australia: Melbourne. 2003

Australia Pty Ltd, Caterpillar. Electric & Electronic. Australia: Melbourne. 2010

Caterpillar inc, “Service Information System”, USA, Caterpillar Inc., 1993-2019, By Media Number-SENR5546-15- Fuel System Pressure Test

Caterpillar inc, “Service Information System”, USA, Caterpillar Inc., 1993-2019, By Media Number-SENR5546-15- Engine Oil Pressure Test

Tim Prima Pena, Kamus Besar Bahasa Indonesia,( Gita Media Press) . (Page 562)

Hong-jun, W. A. N. G. 2009. Multi-function Digital Tachometer Design Implementation. Computer Knowledge and Technology, 32, 097.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Seminar Nasional Teknik Mesin