Rancang Bangun Mesin Pengaduk untuk Produksi Sabun di Politeknik Negeri Jakarta


Suprastio Aditya Pratama, Ilham Ramadhan, Muhammad Diana, Ponco Aji Saputro, Nugroho Eko Setijogiarto

Abstract


Rancang bangun ini bertujuan untuk membuat mesin pengaduk untuk produksi sabun di bengkel Teknik mesin, Politeknik Negeri Jakarta. Adonan sabun yang diproduksi oleh seorang bisnis rumahan sebelumnya hanya menggunakan mixer kecil berkapasitas 1 liter, yang membuat sabun yang diproduksi sangat sedikit dan waktu yang diperlukan juga cukup lama. Atas kebutuhan produksi yang lebih besar dan cepat, dibuatlah mesin pengaduk berkapasitas 58,5 liter dengan waktu lebih cepat. Metodologi yang digunakan adalah merancang mesin pengaduk untuk produksi sabun dengan mengidentifikasi proses produksi, kapasitas dan hasil produk sehingga dapat dilakukan proses rancang bangun mesin pengaduk sabun.

Full Text:

PDF

References


O’Donnel, Tom. A Guide to Selecting and Configuring Portable Mixers. Neptune Chemical Pump Company, 2018. Web. 12 Juli 2019

Khurmi, R.S., Gupta, J.K. A Textbook OF Machine Design. New Delhi (2005)

Edy Pramono, Agus. Buku Ajar Elemen Mesin I (2017)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Seminar Nasional Teknik Mesin